Pages

Rabu, 03 April 2024

Sesajen indonesia

Sesajen indonesia
Sesajen merupakan kebiasaan masyarakat indonesia yang mempercayai roh nenek moyang, biasanya sesajen di sajikan untuk meminta keberkahan ,rezeki bahkan keselamatan.
.
Pemberian sesajen merupakan upaya manusia untuk meng agungkan sesuatu dimana manusia pada dasarnya perlu sosok yang di agungkan baik itu ,pohon ,hewan ,matahari ,bulan bahkan manusia itu sendiri
.
Didalam islam hal tersebut di sebut dengan gharizah atau naluri ,naluri untuk beragama di sebut dengan gharizah thadayun, 
.
Solusi islam dalam memenuhi kebutuhan naluri beragama 
Memberikan kesempatan untuk mencari Tuhanya dengan berfikir , syarat berfikir ada fakta yang terindra, indera,  otak yang berfikir dan ada informasi sebelumnya sehingga manusia bisa berfikir jernih dan bisa mendapatkan kebenaran untuk memenuhi hasrat beragama , Ritual  ibadah dalam islam bisa memenuhi  kebutuhan untuk mengagungkan yang ghaib dengan cara , ibadah wajib (Shalat,zakat,puasa haji),ibadah sunah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar